Sehubungan dengan kondisi jendela Masjid Quwwatul Islam yang sebagian besar telah rusak dan sampai dengan mengganggu kenyamanan ibadah, maka perlu diadakan penggantian. Pertimbangan penggantian ini dipilih karena jendela lama sudah tidak memungkinkan lagi untuk diperbaiki dan perlu diganti jendela yang berbahan lebih awet sehingga dapat menghemat untuk kemudian hari.
Karenanya takmir membuka donasi untuk program penggantian jendela ini yang dibuka kesempatan seluas-luasnya untuk semua muslimin dan muslimat baik di lingkungan masjid Quwwatul Islam maupun dari luar.
Untuk informasi dan laporan penerimaan dapat diakses di link ini; Laporan penerimaan



