Senin 30 Desember 2024, Masih Terus Terkumpul Dana dari Para Jamaah

Sampai dengan senin 30 Desember ini, masih terus berdatangan infaq/donasi guna membantu pennggantian Jendela Masjid Quwwatul Islam yang rusak. Selain dana tersebut diterima melalui transfer bank, tetapi tak sedikit pula yang memilih melakukan penyerahan tunai serta dititipkan di kotak infaq masjid. Kita doakan bersama, semoga …